Banyak orang menghindari alpukat sebab kandungan lemaknya tinggi. Tetapi lemak dalam alpukat ialah lemak tak jenuh tunggal, jenis yg berdasarkan penelitian membantu menurunkan kolesterol. Dan alpukat tidak mengandung kolesterol. Tapi alpukat mengandung banyak kalori.
Sisi positifnya alpukat mengandung banyak folat, kalium, vitamin B dan C, serta magnesium.
Sisi positifnya alpukat mengandung banyak folat, kalium, vitamin B dan C, serta magnesium.
163 Caranya Untuk Mengurangi Lemak & Kolesterol
Dr. Widjaja Kusuma
0 Response to "Apakah Alpukat Boleh Dimakan"